Twitter adalah suatu wadah dimana orang-rang lebih sering mencurahkan atau menceritakan apa yang mereka alami dan mereka rasakan. apa itu salah?
Tidak sepenuhnya salah.
Twitter adalah Mikro Blogging, yang tujuannya memang buat menulis. lain cerita dengan Facebook yang memang Social Network. istilah Following dan Followers tidak bisa disamakan dengan Confirm di Facebook.
kita kadang butuh kenyamanan membaca dan menulis. Twitter menjadi salah satu wadah yang tepat untuk itu, tetapi perlu juga ada Attitude. perhatikan siapa saja followers kita, dan yang paling perlu disimak adalah Twitter adalah media paling update saat ini.
mengamati pola tingkah laku remaja saat ini yang lebih hobi cerita di twitter itu merukapan fenomena baru. bahkan ada yang merasa sehari gak ngeTwit itu rasanya gimanaaaa gitu!
tapi it's oke lah..
pendapat gw tentang Twitter, ketika ngetwitt itu dinyatakan sebagai hal yang salah adalah ketika kamu:
1. ngeTwit tentang masalah km sama pacar
2. Nyindir suatu komunitas atau forum
3. bikin Timeline 2jam yang isinya curhatan lo doang
4. mengeluh karena hal kecil kaya "jomblo" "abis putus" atau "si do'i yang cuek"
hal yang perlu diketahui, bahwa tidak semua orang suka kalo pribadinya di bahas di Twitter.
seperti Lo cerita kalo pacar Lo cuek, ga care, atau pacar lo selingkuh..
setiap manusia punya kekurangan, tempatkan diri lo ketika lo jadi bahan Trending Topic yang negative.
ketika mau nulis, pikir efek yang bakal terjadi. apa udah siap di nilai oleh followers?
memang twit tidak harus melulu tentang keceriaan, tapi paling tidak berikan aura positive bagi orang lain dengan tulisanmu.
banyak cara buat melegakan apa yang lo rasain, tapi buat lah pertimbangan tentang dampak dan akibat.
selamat bermain Twitter :)
0 comments:
Posting Komentar